Saturday, February 09, 2008

Disk Heal: Software Untuk Merestore Komputer Yang Terkena Virus


Guys barusan aku dapat informasi penting terkait dengan masalah komputer dan virus.

Ternyata ada software yang bisa merestore komputer kita yang terkena virus. Kalau kamu-kamu punya masalah dengan virus yang tidak bisa dibasmi dengan antivirus yang sudah terinstal dikomputer, maka minginstal antivirus baru mungkin sangat sulit karena sistem komputer kita telah di lock oleh virus yang menyerang komputer kita tersebut. Jika hal itu terjadi, maka semua data penting kita mungkin akan terhidden oleh virus tersebut. Software ini adalah solusi untuk merestore komputer kita ke sistem awal sebleum virus yang menyerang komputer kita itu sehingga data-data kita tidak akan hilang atau terhapus oleh virus tersebut. Keterangan singkatnya bisa dibaca pada overview dibawah ini.

Overview: Disk Heal is a useful tool that restores the condition of your storage device after being infected by a virus. If you get error messages saying that a program cannot be found or an "open with" dialog to open the drive. Then Disk Heal may be able to restore the condition of your storage device. Additional features: - Capable of assigning an icon to any drive, external, or internal, or partition; - Recover lost folders after being infected by a virus. - User-friendly interface. Version 1.46 includes unspecified updates.

Format: Software | Size: 413KB | Date: Dec 2007 | Version: 1.46 | System Requirements: Windows NT/2K/XP/Vista | License: Free

Kalau kamu mau nyoba software gratis ini, silahkan download disini. Tapi kamu harus mendaftar dulu sebagai member gratis.

1 comment:

  1. Thanks for the buzz about disk heal, please update your link to:

    http://www.computer-realm.net/software/diskheal

    ReplyDelete